Postingan Terbaru

Analisis Lengkap Final UEFA Nations League 2025: Portugal Kalahkan Spanyol Lewat Adu Penalti

Berikut artikel analisis mendalam mengenai hasil final UEFA Nations League antara Portugal dan Spanyol (Senin, 02:00 WIB): ⚽ Ringkasan Hasil Skor akhir: 2–2 setelah perpanjangan waktu, Portugal menang 5–3 lewat adu penalti . Pemenang: Portugal menjadi tim pertama yang memenangkan UEFA Nations League dua kali . 🧠 Kronologi & Momen Penting 1. Keunggulan Spanyol Martin Zubimendi mencetak gol di menit ke-21 setelah pertahanan Portugal gagal menyapu umpan Lamine Yamal . 2. Gol Balasan Mendes Nuno Mendes merespons cepat (menit ke-26) lewat tembakan kuat dari luar kotak penalti . 3. Spanyol Unggul Lagi Mikel Oyarzábal mengonversi asis dari Pedri pada menit ke-45, membawa Spanyol kembali unggul . 4. Gol Penentu Ronaldo Cristiano Ronaldo menyamakan skor pada menit ke-61 lewat volleynya—gol internasional ke-138 dan torehan ketiganya di Nations League . 5. Ekstra Waktu & Adu Penalti Babak tambahan berjalan tanpa gol; Portugal unggul di adu penalti setelah Morata g...

Daftar Juara Piala FA Cup sejak pertama kali didirikan

SEJARAH PIALA FA ( FA CUP )

The football association challenge atau biasa disebut dengan Piala FA, merupakan sebuah kompetisi sepakbola pria yang diselenggarakan di inggris setiap tahun dengan menerapkan sistem gugur.

Sesuai dengan namanya, kompetisi ini dijalankan langsung oleh asosiasi sepakbola inggris ( FA ) dan membawahi klub-klub sepakbola pria di inggri, sedangkan untuk wanita ada juga namun dengan format nama yang berbeda. Pada tahun 2015, kompetisi piala fa disponsori oleh fly emirates.

Piala FA pertama kali gelar pada musim 1871-1872 dan diikuti oleh 17 klub. Klub yang pertama kali menjuarai kompetisi ini adalah Wanderers. Wanderers merupakan klub yang didirikan oleh orang-orang sekolah negeri dan diperkuat pemain-pemain universitas, dilaga final tersebut Wanderers mengalahkan Kenington Oval dengan skor 1-0. Final pertama tersebut disaksikan setidaknya sebanyak 2000 orang, Morton Betts adalah pencetak gol kemenangan bagi wanderers.

Piala FA pertama kali hilang ketika dipegang oleh aston vila, piala pertama tersebut hilang dicuri pada 11 september 1895 disebuah toko sepatu milik William shillcock di Birmingham.

STADION WEMBLEY

Stadion Wembley merupakan salah satu tempat yang sering digunakan untuk penyelenggaraan partai final fa cup sejak tahun 1923, stadion tersebut dibangun dengan total biaya 750.000 £.

Klub paling sukses dalam kejuaraan fa cup adalah arsenal, arsenal satu-satunya klub yang pernah masuk final fa cup sebanyak 21 kali dan 14 kali menjuarai.

 

Berikut ini klub dengan jumlah pemenang PIALA FA terbanyak :

Hasil menurut tim

Klub

Juara

Final pertama
menang

Final terakhir
menang

Juara kedua

Final terakhir
kalah

Total
final

Arsenal

14

1930

2020

7

2001

21

Manchester United

12

1909

2016

8

2018

20

Chelsea

8

1970

2018

8

2022

16

 Liverpool

8

1965

2022

7

2012

15

Tottenham Hotspur

8

1901

1991

1

1987

9

Aston Villa

7

1887

1957

4

2015

11

Newcastle United

6

1910

1955

7

1999

13

Blackburn Rovers

6

1884

1928

2

1960

8

Everton

5

1906

1995

8

2009

13

Manchester City

6

1904

2019

5

2013

11

West Bromwich Alion

5

1888

1968

5

1935

10

Wanderers

5

1872

1878

0

5

Wolverhantom Wanderers

4

1893

1960

4

1939

8

Bolton Wanderers

4

1923

1958

3

1953

7

Sheffield United

4

1899

1925

2

1936

6

Sheffield Wednesday

3

1896

1935

3

1993

6

West Ham United

3

1964

1980

2

2006

5

Preston North End

2

1889

1938

5

1964

7

Old Etonians

2

1879

1882

4

1883

6

Portsmouth

2

1939

2008

3

2010

5

Sunderland

2

1937

1973

2

1992

4

Nottingham Forest

2

1898

1959

1

1991

3

Bury

2

1900

1903

0

2

Huddersfield Town

1

1922

1922

4

1938

5

Derby County

1

1946

1946

3

1903

4

Leeds United

1

1972

1972

3

1973

4

Oxford University

1

1874

1874

3

1880

4

Royal Engineers

1

1875

1875

3

1878

4

Southampton

1

1976

1976

3

2003

4

Blackpool

1

1953

1953

2

1951

3

Burnley

1

1914

1914

2

1962

3

Cardiff City

1

1927

1927

2

2008

3

Charlton Athletic

1

1947

1947

1

1946

2

Barnsley

1

1912

1912

1

1910

2

Clapham Rovers

1

1880

1880

1

1879

2

Notts County

1

1894

1894

1

1891

2

Blackburn Olympic

1

1883

1883

0

1

Bradford City

1

1911

1911

0

1

Coventry City

1

1987

1987

0

1

Ipswich Town

1

1978

1978

0

1

Old Carthusians

1

1881

1881

0

1

Wigan Athletic

1

2013

2013

0

1

Wimbledon

1

1988

1988

0

1

 

Pada musim 2022/2023, final FA Cup menghadirkan derby Manchester, yaitu antara Manchester City VS Manchester United, seperti biasanya final kali ini juga aka diselenggarakan di Stadion Wembley pada pukul 21:00 WIB.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Victor Gyökeres ke MU? Ini 3 Alasannya Bisa Jadi Transfer Musim Panas!

Analisis Lengkap Final UEFA Nations League 2025: Portugal Kalahkan Spanyol Lewat Adu Penalti

PEKAN KE 7 LIGA PROFESSIONAL SAUDI : TOP SKOR DAN ASSIST SEMUA DISAPU BERSIH CRISTIANO RONALDO